Jika kamu pernah ngelembur pakai komputer atau laptop, dan kamu pas lagi ngantuk-ngantuknya terkadang membuat kamu lupa untuk mematikan komputer.
Tenang, itu bisa di atasi dengan menggunakan fitur timer/ auto shutdown di windows kok.
Cara 1 : Menggunakan CMD
- tekan win+r
- ketikkan shutdown /s /t 1800 *1800 adalah 30 menit (60 detik x 30)
- tekan enter
Cara 2 : Menggunakan Task Scheduler
- Buka task scheduler
- Klik create basic task
- Beri nama, berapa kali jadwal dilakukan, beri waktunya.
- Actionnya pilih start a program lalu browse shutdown.exe
- pada argumen berikan /s